Bhabinkamtibmas Polsek Bengkunat Laksanakan Pengamanan Shalat Tarawih di Masjid Pondok Pesantren Nur Islami Al Mujaddid

{"remix_data":[],"remix_entry_point":"challenges","source_tags":[],"origin":"unknown","total_draw_time":0,"total_draw_actions":0,"layers_used":0,"brushes_used":0,"photos_added":0,"total_editor_actions":{},"tools_used":{"transform":1},"is_sticker":false,"edited_since_last_sticker_save":true,"containsFTESticker":false}

Pesisir Barat Lampung, – (Asta Cita Media)

7 Maret 2025 Bhabinkamtibmas Polsek Bengkunat, Brigpol Dicky Eriyadi, SH, MH, melaksanakan pengamanan shalat tarawih di Masjid Pondok Pesantren Nur Islami Al Mujaddid pada hari Jumat malam, 7 Maret 2025. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Polsek Bengkunat untuk memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat dalam menjalankan ibadah.

Selain melakukan pengamanan, Brigpol Dicky juga mengimbau kepada jamaah untuk lebih waspada terhadap kendaraan mereka. Ia meminta agar jamaah yang memarkirkan kendaraan di sekitar masjid untuk selalu mengunci stang dan memberi kunci tambahan guna menghindari potensi terjadinya tindak kejahatan.

“Kami hadir di tengah-tengah masyarakat untuk memastikan pelaksanaan ibadah berjalan dengan aman dan khusyuk. Kami juga menghimbau agar masyarakat lebih berhati-hati dengan kendaraan mereka, agar tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan,” ujar Brigpol Dicky Eriyadi.

Kapolres Pesisir Barat, AKBP Alsyahendra, S.I.K, M.H, melalui Kapolsek Bengkunat, AKP Zulkifli, turut memberikan apresiasi atas pelaksanaan pengamanan tersebut. Menurutnya, pengamanan shalat tarawih ini sangat penting dalam menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) yang aman dan kondusif, terutama selama bulan Ramadan.

“Pengamanan ini adalah bagian dari komitmen kami untuk menjaga keamanan dan kenyamanan masyarakat. Kami berharap dengan adanya pengamanan ini, masyarakat dapat menjalankan ibadah dengan tenang dan tanpa rasa khawatir,” ujar AKP Zulkifli.

Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan tercipta Kamtibmas yang aman, kondusif, dan masyarakat dapat merasakan kehadiran polisi di tengah-tengah mereka.

(Hms/MAJISIN)

Berita Terkait

Berita Lainnya

Safari Ramadan ke Kota Tangerang, Wagub Janji Perbaiki Jalan dan Bersihkan Sungai

Kota Tangerang, – (Asta Cita Media) Wakil Gubernur (Wagub) Banten, A. Dimyati Natakusumah, menyampaikan komitmennya…

Polresta Tangerang Bersama Insan Media, Bukber Bersama,dan Bagikan Takjil

Kabupaten Tangerang, – (Asta Cita Media) Polresta Tangerang giat Ramadhan berbagi takjil untuk berbuka puasa…

Mengawali Masa Tugasnya Bupati Tanggamus, M. Saleh Asnawi Melakukan Inspeksi Mendadak di Beberapa Kantor Organisasi Perangkat Daerah

Tanggamus Lampung, – (Asta Cita Media) Bupati Tanggamus, M. Saleh Asnawi, didampingi Wakil Bupati, Agus…

Jalin Kemitraan, Polres Metro Tangerang Kota Bagikan Takjil dan Bukber Bersama Insan Pers

Kota Tangerang, – (Asta Cita Media) Kepolisian Resor Metro Tangerang Kota, Polda Metro Jaya bersama…

Pengungkapan Kasus Narkotika Jenis Ekstasi Oleh Satuan Reserse Narkoba Polres Tangerang Selatan

Tangsel, – (Asta Cita Media) Polres Tangerang Selatan Berawal pada hari jumat tanggal 28 Februari…